Spesifikasi Update Asus Zenfone Max Baterai 5000 mAh


Pada artikel ini admin mau berbagi spesifikasi lengkap dari Asus Zenfone Max Spesial baterai 5000 mAh.

Asus Zenfone Max adalah sebuah produk ternama dari Asus Zenfone yang memiliki kualitas baik yang bisa anda gunakan di keseharian anda, karena Dalam setiap keluaran dari Asus Zenfone pasti mengeluarkan produk yang ok punya, bukan di situ saja kelebihannya Asus Zenfone Max ini juga merupakan keluaran yang paling kren dari Asus.

Asus Zenfone Max memiliki ukuran layar yang pas yaitu 5.5 inci, dengan lebar segini pastinya pas untuk kantong celana maupun kantong baju anda dan Asus Zenfone Max ini memiliki ukuran slim yang bisa anda lihat sendiri.

Resolusi dari layar Asus Zenfone Max ini HD 1280 x 720 pixel yang juga sudah didukung teknologi layar IPS panel dan Asus Zenfone Max memiliki kerapatan layar 267 Pixel per inci, @ Asus Zenfone Max memberikan anti gores secara free kepada siapa saja para penggunanya dengan anti gores Gorilla Glass 4.

Untuk dapur pacunya, Asus Zenfone Max sudah dibekali dengan sangat tangguh yaitu Cipset Qualcomm Snapdragon 410 yang dapat menghantarkan Prosesor Quadcore ARM 64-bit yang artinya anda tidak perlu khawatir akan kinerja dari Asus Zenfone Max ini.

Kalau RAM-nya sendiri Asus Zenfone Max memiliki ukuran RAM yang Sedang yaitu 2 GB, ini sudah cukup untuk anda gunakan sebagai alat membuka Aplikasi sekaligus tanpa takut merasahkan Lag di smartphone anda, @ Kalau GPU-nya Sudah menggunakan Adreno 306 yang bekerja maksimal di dalam smartphone setiap anda mengaktifkannya.

Untuk penyimpanan Asus Zenfone Max memiliki Kapasitas memori internal sebesar 16 GB serta di tambah lagi dengan Micro SD/ Kartu memori sebagai tambahan anda sendiri.


Camera dari Asus Zenfone Max ini memiliki 2 Camera yaitu:

Camera Belakang/ Camera Inti
Pada Camera intinya Asus Zenfone Max memiliki spesifikasi yang sama dengan Smartphone Asus Zenfone 2 Laser, yaitu dengan besar camera belakang yaitu 23 Megapixel dengan dilengkapi beberapa fitur Aperturef/2.0, Laser autofocus dan Dual-Tone Flash LED.

Camera Depan
Camera depan dari Asus Zenfone Max ini sebesar 5 Megapixel, jika dihitung-hitung 5 megapixel ini sudah bagus untuk sebuah camera depan, karena harga dari sebuah Zenfone sudah sebanding dengan kualitas menu yang di tawarkan olehnya, untuk itu 5 Megapixel dapat anda gunakan berfoto selfi bareng teman-teman.

Anda Bisa Bandingkan Dengan:


Samsung Galaxy J7 Prime

Sony Xperia Z4V Octa Core

Jika Berbicara Konektivitasnya, Asus Zenfone Max sudah mendukung jaringan yang cukup lengkap yaitu 4G LTE, 3G/HSPA,  yang artinya kalau soal masalah Konektivitas Asus Zenfone Max ini sudah didukung yang modern dan Masa kini.

Untuk Media pengiriman Sinyal Asus Zenfone Max dibantu dengan Jaringan Wifi, Port USB, Bluetooth dan GPS yang bisa anda aktifkan kapanpun anda mau, menggunakannya juga sangatlah mudah dan gak ribet.

Daya Tampung Baterai, Asus Zenfone Max memiliki kelas besar kalau berbicara daya penyimpanan daya baterai karena Asus Zenfone Max memiliki ruang yang besar untuk Baterai yaitu sebesar 5000mAh jarang sekali ada Smartphone Slim dengan kapasitas tampung baterai sebesar ini, karena dengan 5000mAh anda tidak perlu khawatir kehabisan baterai saat setengah hari.

Anda bisa pakai Smartphone Asus Zenfone Max dengan maksimal 2 hari penuh dengan keadaan hidup dan yang paling penting 5000mAh adalah angkah yang cukup besar jika kita bandingkan dengan smartphone lain yang hanya memiliki rata-rata ukuran 3000mAh artinya ukuran Asus Zenfone Max hampir 2x kapasitas biasanya.

Sekian Spesifikasi Lengkap dari Asus Zenfone Max kali ini , semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi teman-teman pembaca, selamat membaca artikel menarik lainnya.

Trimakasih sudah berkunjung.
Spesifikasi Update Asus Zenfone Max Baterai 5000 mAh Spesifikasi Update Asus Zenfone Max Baterai 5000 mAh Reviewed by Teknologi IM on 9:49 PM Rating: 5
Powered by Blogger.